PT. Serasi Media Teknologi © 2023
Buku ini disusun sebagai referensi untuk memahami konsep dasar, arsitektur, pengelolaan, hingga implementasi Big Data dalam berbagai sektor industri. Topik-topik penting seperti karakteristik 5V, infrastruktur, preprocessing data, analitik, machine learning, hingga visualisasi data kami sajikan dengan bahasa yang mudah dipahami dan dilengkapi contoh serta studi kasus nyata. Harapan kami, buku ini tidak hanya berguna bagi mahasiswa dan akademisi, tetapi juga bagi praktisi dan pengambil keputusan dalam dunia industri.
ISBN : 978-634-7306-18-0
Terbit : Juli 2025
Jumlah Halaman : 159
Penulis :

PT. Serasi Media Teknologi © 2023